Wednesday 19 October 2011

Proposal Usaha Vulkanisir Ban


Sektor usaha vulkanisir ban merupakan salah satu usaha yang pesat perkembanganya, seiring dengan banyaknya perusahaan-perusahaan dibidang transportasi. Maka usaha sektor vulkanisir ban sangat menguntungkan. Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan :
Cara produksi :

1. kondisi ban bekas masih layak pakai
2. Tidak mengalami Goresan
3. Ban bekas tidak Kembung
4. Pecah-pecah
Untuk mendapatkan satu unit ban Vulkanisir dengan kualitas tertentu membutuhkan kira-kira 5 Kg Rubber Compound adalah bahan utama pembentuk karet ban.
Daftar harga Rubber Compound menurut kualitas karet yang dihasilkan :
§ HG Rp. 32.500,- /Kg
§ SG Rp. 32.300,- /Kg
§ SG Rp. 30.500,- /Kg
§ BG Rp. 29.500,- /Kg
§ WG Rp. 29.300,- /Kg
§ EG Rp. 26.500,- /Kg
§ CT Rp. 29.350,-/Kg
§ CG HC Rp. 34.500,-/Kg
Dan bahan bakar untuk menghasilkan satu unit ban Vulkanisir membutuhkan sekitar 1 liter Solar dengan Rp. 5.000,-


Perhitungan Laba Dan Rugi

Jadi untuk menghasilkan satu unit ban vulkanisir dengan bahan Rubber Compound tipe HG adalah ;
- Ban bekas berkualitas 1000 > Rp. 350.000,-
- Rubber Compound Rp. 162.500,-
- 1 Lt bahan bakar Rp. 5.000,-
Total : Rp. 516.800,-


- Ban bekas ukuran 512 > Rp. 50.000,-
Sedangkan satu unit ban Vulkanisir ukuran 1000 > dijual sebesar Rp. 775.000,- maka dapat diperoleh laba sebesar Rp. 258.200,-
Semoga proposal usaha bisnis vulkanisir ban diatas memberi inspirasi kepada anda untuk wirausaha 


No comments:

Post a Comment